Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Contoh Program Input dan Output Menggunakan JOptionPane di Java

Pada artikel belajar java kali ini ,kita akan memcoba membuat contoh program input dan output ,menggunakan JOptionPane , di dalam bahasa pemrograman Java. Berbeda halnya , dengan kita menggunakan Scanner dan BufferedReader , yang dimana masih berupa layar console. Pada jOptionPane ,kita dapat melakukan proses input dan output data ,dengan menggunakan GUI (Graphical user Interface).

JOptionPane adalah salah satu class library ,di dalam bahasa pemrograman Java (javax.swing.JOptionPane), yang di gunakan untuk menampilkan kotak dialog pesan , dari proses input dan output ,berdasarkan pilihan user , atupun hanya sekedar menampilkan informasi.


Contoh Program Input dan Output Data Nilai Menggunakan Penggunaan JOptionPane di Java





Terdapat 3 Method , yang dapat kita gunakan di dalam class library JOptionPane, yaitu showMessageDialog()showInputDialog() dan showConfirmDialog(). Disini kita akan mencoba menggunakan ketiga method tersebut , di dalam program java berikut. Selengkapnya , mari kita simak lebih lanjut:



1. Pertama buka IntelliJ IDEA ,atau Software IDE lain yang kalian gunakan , di Komputer atau Laptop kalian.



2.  Kalian bisa perhatikan Contoh code ,beserta penjelasanya di bawah:


  • Menggunakan method showMessageDialog() 


Contoh Code :

Contoh Code  showMessageDialog()  JOptionPane Java
Contoh Code



Penjelasan :

Sebenarnya untuk memanggil method .showMessageDialog()  , kita dapat lakukan dengan 2 cara ,cara pertama yaitu dengan menginstansi atau membuat objek baru terlebih dahulu. Cara kedua , yaitu  dengan memanggil secara langsung,  seperti pada baris code program diatas , karena di dalam class library    javax.swing.JOptionPane , method  .showMessageDialog() telah di definisikan  menggunakan keyword static.

Nah , di dalam argument method .showMessageDialog(null, ..) , di sini kita tidak menggunakan objek dari class JFrame sebagai argument, jadi kita set secara default ke null.

Selanjutnya kita dapat menggunakan teks , tipe data String , seperti pada "Selamat datang di blog Okedroid.com".


Parameter default dari method  .showMessageDialog() , dapat kalian lihat seperti pada gambar di bawah :

Parameter default method showMessageDialog() Java
Parameter default method showMessageDialog()


Ouput :


Output Hasil Contoh Code  showMessageDialog()  JOptionPane Java
Output Hasil


Tipe-tipe pesan

Selain itu juga ,kita dapat menggunakan  beberapa tipe pesan yang tersedia , pada class JOptionPane , tepatnya pada parameter int messageType. Seperti pada contoh code beserta outputnya berikut ini :


  • ERROR_MESSAGE:

Contoh Code :


Menampilkan Pesan Error  showMessageDialog()  JOptionPane ERROR_MESSAGE  di Java
Menampilkan Pesan Error 


Output :

Output Hasil Menampilkan Pesan Error  showMessageDialog()  JOptionPane ERROR_MESSAGE  di Java
Output Hasil


  • INFORMATION_MESSAGE
Contoh Code :


Menampilkan Pesan Informasi showMessageDialog()  JOptionPane INFORMATION_MESSAGE  di Java
Menampilkan Pesan Informasi



Output :

Output Hasil Menampilkan Pesan Informasi showMessageDialog()  JOptionPane INFORMATION_MESSAGE  di Java
Output Hasil


  • WARNING_MESSAGE
Contoh Code :



Menampilkan Pesan Peringatan showMessageDialog()  JOptionPane WARNING_MESSAGE  di Java
Menampilkan Pesan Peringatan


Output :
Output Hasil Menampilkan Pesan Peringatan showMessageDialog()  JOptionPane WARNING_MESSAGE  di Java
Output Hasil


  • QUESTION_MESSAGE

Contoh Code :

Menampilkan Pesan Pertanyaan
Menampilkan Pesan Pertanyaan 


Output :

Menampilkan Pesan Pertanyaan showMessageDialog()  JOptionPane QUESTION_MESSAGE  di Java
Output Hasil 


  • PLAIN_MESSAGE
Contoh Code :


Menampilkan Pesan Sederhana showMessageDialog()  JOptionPane PLAIN_MESSAGE  di Java
Menampilkan Pesan Sederhana



Output :

Output Hasil Menampilkan Pesan Sederhana showMessageDialog()  JOptionPane PLAIN_MESSAGE  di Java
Output Hasil

  • Menggunakan method showInputDialog()

Contoh Code :


Contoh Code showInputDialog() JOptionPane Java
Contoh Code


Penjelasan :

Pada contoh code program diatas ,kita mendeklarasikan variable nama , dengan tipe data String.

Selanjutnya , kita gunakan variable nama , untuk menyimpan nilai input user dari kotak dialog , pada code JOptionPane.showInputDialog(null, "Masukan Nama Kalian : ").


Setelah itu , kita tampilkan output hasilnya  ,dengan  method println() , pada class System.out, dan juga menggunakan method .showMessageDialog().



Output :


Input Nama showInputDialog() JOptionPane Java
Input Nama



Output Hasil showInputDialog() ke .showMessageDialog() JOptionPane Java
Output Hasil


Contoh program lainya menggunakan method , showInputDialog() dan .showMessageDialog() :
Baca  : Contoh Program Konversi Nilai Mata Uang di Java


  • Menggunakan method showConfirmDialog()

Contoh Code :


Contoh Code showConfirmDialog() JOptionPane Java
Contoh Code


Penjelasan :

Pada contoh code program diatas, pertama kita mendeklarasikan variable input, dengan tipe data integer.

Selanjutnya , kita gunakan varible input , untuk menyimpan nilai input berdasarkan pilihan user, dari yes ,no dan cancel.

Disini kita akan gunakan kondisi if else , yang dimana jika user memilih yes , maka akan menghasilkan nilai = 0 , dan jika no = 1 , dan cancel = 2.

Setelah itu ,tampilkan output hasilnya , dengan method println() , pada class System.out , berdasarkan kondisinya.


Output :


Input atau Pilihan User Method showConfirmDialog() JOptionPane Java
Input atau Pilihan User



Input atau Pilihan User Method showConfirmDialog() JOptionPane Java
Output Hasil




Post a Comment for "Contoh Program Input dan Output Menggunakan JOptionPane di Java"