Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Mudah Mematikan Fitur Auto-Play Video di Facebook

Bagi kalian yang sering buka sosmed Facebook setiap hari. Mungkin kalian sudah tahu fitur Auto-Play Video di Facebook, yang dimana fitur ini dapat memutar otomatis sebuah Video yang di upload (unggah) di Facebook. Fitur ini memang memudahkan kita tak perlu lagi mengklik video play ketika kita menscroll halaman di beranda akun Facebook kita.

Cara Mudah Mematikan Fitur Auto-Play Video di Facebook


Akan tetapi terkadang Fitur Auto-play ini sangat menyebalkan ,karna Video yang tidak ingin kita lihat atau tonton secara otomatis diputar karna fitur ini. Nah untuk Mematikan Fitur Auto-Play Video di Facebook Berikut Cara Mudahnya :

1. Login akun Facebook kalian.

2.  Di beranda akun Facebook kalian ,pilih icon  di pojok kanan atas.

3. Kemudian pilih Settings.

Setting Facebook
Setting Facebook


4.  Di bagian kiri menu kalian pilih Videos , lalu di bagian Video Settings  tepatnya di Autoplay-Videos kalian pilih menu dropdown biru dari dari default ke off.



Video Settings Facebook
Video Settings

Nah demikan Cara Mematikan Fitur Auto-Play Video di Facebook yang terkadang menyebalkan ini, Mudah bukan.



Post a Comment for "Cara Mudah Mematikan Fitur Auto-Play Video di Facebook"