Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Menerapkan Widget Circular Progressbar Android

Android Progressbar adalah suatu widget yang digunakan untuk komponen User Interface (Antar Muka) , yang berfungsi untuk menampilkan status user , seperti kita membuka situs ,mendownload dan mengupload file gambar ,musik dan video.



Cara Menerapkan Contoh Widget AnalogClock Android


Pada tutorial belajar android kali ini , kita akan membuat widget progressbar berbentuk circular atau melingkar. dengan mengimport android.widget.ProgressBar; 


1.Pertama kita akan membuat drawable resource file di folder res/drawable/

dengan nama circular_progressbar.xml


membuat drawable resource file di folder res/drawable/


Lalu copykan baris intruksi (codingan ) dibawah:

 circular_progressbar.xml


2.Kedua kita copykan baris intruksi (codingan ) dibawah ke file activity_main.xml

 activity_main.xml




3. Ketiga kita copykan baris intruksi (codingan ) dibawah ke file java MainActivity.java

MainActivity.java





Sekarang kita coba lihat hasilnya ,dengan menjalankan Aplikasinya lewat Android Studio.

Hasilnya kurang lebih seperti ini:

Hasil widget Circular Progressbar Android
Hasil widget Circular Progressbar Android

Post a Comment for "Cara Menerapkan Widget Circular Progressbar Android"