Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Belajar Cara Membuat ListView Sederhana di Android

ListView adalah Salah satu komponen User Interface pada Aplikasi Android yang berfungsi menampilkan atau memuat data, dalam tampilan list/daftar yang memungkin kalian melihatnya bergulir  secara vertikal di  Aplikasi Android. ListView berguna jika kita membuat Aplikasi Android dan ingin menampilkan atau memuat data dalam suatu list misal daftar nama,nomor hp,nama-nama binatang dll. 

ListView bekerja menggunakan Adapter yang berfungsi untuk binding data ,memproses dan memformat konten (pull konten)  dari resource seperti Array atau Database ,kemudian di convert setiap item ke dalam tampilan list/daftar.

Nah pada artikel tutorial belajar android kali ini ,kita akan menampilkan daftar/list bahasa pemrograman ,yang akan ditampilkan dalam bentuk ListView.



Belajar Cara Membuat ListView Sederhana di Android



1. Pertama-tama  ,kalian bisa buat project baru atau project yang sudah ada yang ingin diterapkan ListView di Android Studio kalian.


2. Lalu pada resource layout pada bagian Pallete  , sebelah kiri kalian bisa mendrag komponen ListView ka dalam layout.


ListView Layout Pallete
ListView Pallete

3. Maka haslinya akan seperti ini 

activity_main.xml





4. Setelah itu untuk mengisi code logicnya kalian bisa menerapkan codinganya seperti ini:


MainActivity.java




5. Jalankan atau Run Aplikasinya di Android Studio ,lalu lihat hasilnya dengan menggunakan Real Device atau Emulator.


Kira-kira hasilnya akan terlihat seperti ini :

Hasil Tampilan ListView Android Okedroid


Baca juga : Belajar Membuat ExpandableListView Sederhana Android


6 comments for "Belajar Cara Membuat ListView Sederhana di Android"

  1. gan, ane mau tanya kalau bikin aplikasi android tapi dengan konten blog kita itu gimana yah?

    ReplyDelete
    Replies
    1. ooh mungkin bisa menggunakan mode rss feed mas masih.. belum saya share sih tutorialnya mungkin kedepan bakal share hhehe

      Thanx mas idenya ..saya tampung

      Delete
  2. mas kok error ya ArrayAdapter
    cannot resolve sybol string

    ReplyDelete
  3. om itu kan buah nya hard coded. kalau kita mau nambahin bauh nya misal di activity lain pake edit text gitu bisa nggak?

    ReplyDelete
    Replies
    1. edit text maksdnya saat di klik ? atau bikin database buat nambah buahnya ?

      Delete

Silakan berkomentar dengan baik ,jangan SPAM di komentar ini . NO BACKLINK /LINK HIDUP